Menghadapi pemain yang sangat menyebalkan seperti lawan penggertak adalah salah satu keseruan dalam game poker online. Tidak heran, permainan yang telah lama terkenal di seluruh dunia ini masih begitu populer.

Para pemain seringkali merasa geram ketika lawan mainnya selalu saja menggertak, padahal kartunya jelek.

Inilah yang ditakutkan orang-orang ketika main poker.

Sulit menentukan apakah lawan kita itu dapat kartu bagus atau hanya sekedar menggertak.

Oleh karena itu, saya akan mengajarkan cara menghadapi lawan yang seringkali melakukan gertakan.

1. Amati setiap gerak-geriknya.

amati

Salah satu hal yang perlu Anda lakukan ketika main poker adalah selalu memperhatikan setiap gerak-gerik dari lawan main kita.

Jangan menerka setiap gerakan pemain kalau belum tahu bagaimana gerak-gerik pemain lawan ini.

Sebagai contoh, kalau lawan Anda selalu fold ketika Anda melakukan raise sekali. Maka, Anda bisa pastikan bahwa pemain ini selalu tidak menantang Anda karena merasa kartunya kurang bagus.

Baca juga: Prediksi Game Baru PKV di Tahun 2020 : Perang Blackjack Online.

Jadi, ketika pemain ini nantinya setelah Anda raise dan dia ikut raise beberapa kali, bisa dipastikan kartunya sedang bagus.

Agar Anda tidak terjebak melawan kartu yang tinggi dengan chip yang terlalu banyak, sebaiknya raise tidak terlalu banyak pada awal-dua-kali raise.

Pastikan reaksi dari setiap pemain yang satu meja dengan Anda ketika Anda menaikkan nilai taruhan.

2. Pancing dia raise ketika kartu sedang bagus.

raise

Pemain yang selalu ikut menaikkan taruhan ketika sedang punya kartu bagus itu bukanlah tipe penggertak. Biasanya tipe penggertak ini adalah pemain yang beberapa kali tertangkap menaikkan taruhan sampai mentok dan ternyata kartunya jelek.

Bertemu pemain seperti ini sebenarnya sangatlah seru karena Anda bisa langsung tahu setiap gerakannya.

Ketika dia punya kartu bagus, dia akan langsung ikut taruhan!

Tapi ketika kartu jelek, biasanya mereka juga akan ikut menaikkan taruhan. Jadi, bagaimana cara tahu setiap gerakannya? Anda tidak perlu memprediksi lagi kartunya.

Langsung hajar saja!

Nanti ketika Anda menang melawannya beberapa kali dengan kartu bagus, maka dia akan langsung menduga bahwa Anda punya kartu bagus kapanpun Anda menaikkan nilai taruhan.

Ini adalah strategi yang bagus sekali, yaitu membuat lawan Anda mengira Anda punya kartu bagus dan melakukan “raise” hanya ketika Anda punya kartu demikian. Next time, Anda tidak perlu punya kartu bagus bisa langsung raise dan pemain lain akan fold!

3. Langsung fold ketika kartu jelek.

fold

Inilah yang perlu Anda lakukan yaitu segera fold ketika punya kartu jelek.

Jangan pikir panjang. Lakukan ini beberapa kali sehingga dikira Anda punya “pattern” atau “pola main” yang demikian. Hal ini akan menguntungkan Anda nantinya ketika Anda menang ketika punya kartu bagus, maka ke depan Anda akan di kira punya kartu bagus ketika menaikkan nilai taruhan.

Saya selalu menggunakan strategi ini agar membuat lawan main di meja menjadi terbiasa dengan pola ini.

Mereka akan mengira saya hanya fold ketika kartu jelek, dan hanya menaikkan taruhan ketika kartu bagus.

Sangat mudah memenangkan pot ketika Anda sudah di “labeli” seperti itu.

Semoga cara-cara di atas bisa berhasil dengan baik.